Rabu, 06 November 2013

cara mencari kata yang sering dicari di google

      untuk mencari kata apa yang sering dicari oleh pengguna internet di google, terutama buat para internet markerter, fitur ini sangat diperlukan. untuk melihat apa saja yang tengah dibuuhkan atau dicari oleh publik. unuk mencarinya dapat menggunakan berbagai macam fitur, salah satunya yang paling mudah adalah adword keyword tool, akan tetapi alamat website tersebu sekarang sudah diganti dengan Google Adwords Keyword Plan.
 pada dasarnya kedua website tersebut sama pada penggunaanya, tetapi Google Adwords Keyword Plan lebih mudah. dan banyak pilihan-pilihan yang ada di dalamnya. semoga postingan ini dapat membantu. untuk masu ke halaman tersebut klik link di bawah ini,
https://adwords.google.com/ko/KeywordPlanner/Home

Tidak ada komentar:

Posting Komentar